fbpx
Select Page
Sering Mendengar CEO, Apa Itu CEO?

Sering Mendengar CEO, Apa Itu CEO?

CEO merupakan singkatan dari Chief Executive Officer yaitu seorang yang memegang peran penting dan tertinggi pada sebuah perusahaan. CEO biasanya dipilih oleh pemilik perusahaan atau pemegang saham tertinggi. Biasanya CEO bertugas untuk membuat keputusan pada...
Intip Tren Rekrutmen Tahun 2023 yuk!

Intip Tren Rekrutmen Tahun 2023 yuk!

 Rekrutmen merupakan suatu proses penarikan para kandidat untuk mengisi posisi atau jabatan yang kosong pada suatu perusahaan. Biasanya proses rekrutmen ini terdiri dari beberapa proses dan membutuhkan waktu yang lumayan panjang, hal ini dikarenakan agar HRD...
Kenalan dengan CV ATS Friendly!

Kenalan dengan CV ATS Friendly!

CV ATS Friendly merupakan salah satu format CV yang terhubung dengan sistem Applicant Tracking System (ATS). ATS adalah sofware yang digunakan perusahaan untuk membantu dalam proses rekrutmen karyawan. Sistemnya ATS ini akan melakukan scanning dengan menggunakan kata...
Analisis Teknikal, Apa itu?

Analisis Teknikal, Apa itu?

Untuk kamu yang baru terjun ke dunia investasi perlu banget nih untuk mengetahui Analisis Teknikal. Analisis ini diperlukan agar kita dapat membuat strategi untuk memaksimalkan hasil dari investasinya. Analisis ini dapat memberikan kita gambaran mengenai kondisi pasar...
Tips Presentasi Yang Menarik dan Efektif, Kamu Harus Baca!

Tips Presentasi Yang Menarik dan Efektif, Kamu Harus Baca!

Menjelang UAS, para mahasiswa biasanya mendapatkan tugas project dan diharuskan untuk melakukan presentasi agar mendapatkan nilai tambah untuk UAS. Agar presentasi menarik dan efektif, mahasiswa harus memahami beberapa hal penting mulai dari materi, desain powerpoint...
Life Skill Sebagai Bekal di Masa Depan

Life Skill Sebagai Bekal di Masa Depan

Life Skill adalah sebuah kemampuan yang wajib untuk dimiliki agar bisa membekal diri dan bertanggung jawab terhadap lingkungan sosialnya. Dikutip dari Glints, life skill (keterampilan hidup) merupakan jenis keterampilan yang dibutuhkan untuk mengelola aktivitas dan...